Bahasa 

Sejarah SNG

Teratas > Tentang SNG > Sejarah SNG

Sejak tahun 1951. Takayoshi Ezoe memulai sekolah pendidikan bahasa JepangSejak tahun 1951. Takayoshi Ezoe memulai sekolah pendidikan bahasa Jepang
1951 Takayoshi Ezoe berpartisipasi mengajar Pendidikan bahasa Jepang untuk para penyebar agama Kristen (Katolik) di Sekolah Pasca Sarjana St. Joseph. Ini menjadi awal berdirinya Sekolah Pasca Sarjana Bahasa Jepang, CLC.
1953 Setsuko Ezoe berpartisipasi mengajar Pendidikan bahasa Jepang untuk para penyebar agama Kristen (Katotik) di Sekolah Pasca Bahasa Jepang St. Joseph.
1975 Di Shinjuku Barat, Tokyo, bersamaan dengan itu Takahide Ezoe mendirikan Shinjuku Nihongo Gakko (SNG) untuk umum. CLC, Sekolah Pasca Sarjana Bahasa Jepang dijadikan culture center (pusat budaya).
1976 Pasangan Bapak dan Ibu Takayoshi Ezoe secara pribadi pergi ke Singapura dan menjadi guru.
1978~83 Direktur Takayoshi Ezoe dikirim oleh International Exchange Foundation untuk menjadi penangung jawab Pusat Bahasa Jepang di Singapura.
1982 SNG meluas dan pindah ke Takadanobaba, Shinjuku.
1983~86 Direktur Takayoshi Ezoe dikirim oleh International Exchange Foundation menjadi penanggung jawab Pendidikan Bahasa Jepang di Konsulat Jendral Jepang Hongkong.
1985 SNG mendapatkan ijin resmi dari Gubernur Tokyo. SNG dengan CLC, Sekolah Pasca Sarjana Bahasa Jepang terpisah dan menjadi sister school (sekolah saudara).
1988~90 Selaku pimpinan pengajar bahasa Jepang di Japan International Cooperation Agency (JICA) , Bapak Takayoshi Ezoe dikirim ke San Paolo, Brazil.
1989 Saat ini, Gedung sekolah baru dalam proses penyelesaian di Takadanobaba, Shinjuku. SNG dan Sekolah Pasca Sarjana Bahasa Jepang, CLC diresmikan oleh Association for the Promotion of Japanese Language Education (Nisshinkyo)
1990~93 Direktur Takayoshi Ezoe selaku pimpinan pengajar bahasa Jepang ditugaskan ke San Paolo, Brazil
1999 SNG telah diakui sebagai sekolah persiapan masuk universitas oleh Kementerian Pedidikan, Kebudayaan Olahraga, Science dan Teknologi Jepang. Selain itu, SNG bekerjasama dengan Sekolah Pasca Sarjana CLC (Sekarang Sekolah Bahasa Jepang CLC) telah mendapatkan ijin dari pemerintah Tokyo, kerjasama tersebut menjadi Sekolah Ezoe.
2000 Perayaan berdirinya SNG yang ke-25 tahun. Selain itu, SNG juga telah diakui sebagai sekolah persiapan masuk universitas.
2003 SNG dan Sekolah Bahasa Jepang CLC bekerja sama membentuk SNG baru.
2005 30 tahun berdirinya SNG
2012 SNG memperkenalkan sistem VLJ kepada siswa pemula
2015 Perayaan berdirinya SNG yang ke-40 tahun